Diluncurkan menjadi versi smartphone, PUBG adalah e-sport yang banyak dimainkan saat ini. Turnamen PUBG Mobile adalah beberapa yang paling populer di industri esports. Namun, jika ingin karakter Anda lebih hebat, lakukan top up PUBGM agar bisa membeli berbagai item mulai senjata hingga skin.

Selain asyik dimainkan, PUBG Mobile juga bisa menjadi ladang untuk menghasilkan uang. Pertandingan PUBGM menyatukan para pemain top dan memiliki kumpulan hadiah hingga $200,000. Eits, kalau mau menang, pastikan jika karakter yang Anda miliki sudah keren hebat untuk ditandingkan ya?

Cara Top Up PUBG dengan Itemku

Tencent merupakan perusahaan yang menawarkan hadiah dan menyelenggarakan berbagai acara pertandingan PUBGM dengan total yang menggiurkan. Nah, kalau Anda merasa tertarik untuk ikut-ikut turnamen e-sport, pastikan bahwa karakter Anda ini sudah terlatih dan hebat.

Itemku sendiri bisa menjadi alternatif untuk membeli UC PUBG. Sebagai marketplace yang dibuat khusus untuk top up berbagai game online, Anda bisa kok top up melalui Itemku, caranya :

1. Login ke Situs Itemku

Bukalah situs Itemku atau klik saja itemku.com. Jika Anda belum punya akun untuk login, maka tekan tulisan ‘Akun’. Selanjutnya, Anda bisa klik ‘Daftar’ dengan tulisan berwarna biru.

Baru kemudian Anda bisa memasukkan email dan password agar bisa login di akun Itemku. Apabila ada kode referral yang dimiliki, maka tinggal masukkan saja ke kolom yang sudah disediakan, lalu tekan ‘Daftar’.

2. Tekan Menu ‘Mobile Game’

Setelah memiliki akun, maka masuk ke beranda Itemku dan login dengan akun yang sudah dibuat. Selanjutnya, Anda bisa menekan menu bertuliskan ‘Mobile Game’.

Itemku akan menampilkan pilihan game secara berututan sesuai dengan abjad. Scroll saja ke bawah dan jika ada tulisan ‘PUBG Mobile’, segera klik.

3. Pilih UC yang Diingikan

Jika sudah menekan opsi ‘PUBG Mobile’, Itemku akan menampilkan UC, nominal harganya dan durasi pengiriman.

Pilihlah yang sekiranya murah, namun durasi pengirimannya tidak lama. Selesai memilih, maka klik saja produk UC agar masuk ke keranjang produk.

4. Checkout UC

Selanjutnya, Anda bisa klik ikon ‘Keranjang’ yang ada di bagian atas halaman pojok kanan untuk checkout UC yang hendak dibeli.

Kemudian tuliskan nickname akun PUBG Anda, ID akun dan terakhir tulis level karakter. Selanjutnya, Anda bisa menekan opsi ‘Bayar’ dan pilihlah metode pembayaran yang diingikan.

Beberapa opsi pembayaran yang Itemku sediakan adalah e-wallet seperti Shopeepay, Dana, Gopay, OVO, lalu ada pulsa dan bisa juga ke Alfamart.

Top up PUBGM termurah bisa dilakukan dengan mudah menggunakan Itemku. Semua seller yang ada di Itemku terjamin aman sehingga transaksi yang Anda lakukan di marketplace ini pasti akan diproses dengan cepat. Jadi, jangan pusing lagi mau top up PUBG mobile di mana.